Wednesday 18 September 2013

dosa besar durhaka pada orang tua kita

aslamualaikum warahmatullahiwabarakatuh,salam hangat sobat blogger.                                                         oke sob mari kita lanjut kan tentang dalil dalil durhaka pada orang tua kita,agar kita bisa selalu inggat dengan cara menghormati kedua orang tua kita selagi mereka masih dalam keadan hidup,karena apa bila mereka telah tiada,maka habis sudah cara kita berbakti ke pada mereka,dengan cara berbuat baik ke pada nya,tapi jangan lah kita berkecil hati,karena masih ada cara berbakti buat orang tua kita apa bila dia telah tiada,yaitu dengan cara,mendo'a kan mereka: jadi kita di wajib kan untuk menghormati orang tua,dan jangan durhaka terhadap mereka'.''sesui dengan sabda nabi muhhamad saw.
:dari abu bakrah radhiyallahu anhu,dia berkata,rasullulah,saw.bersabda: ''bagaimana jika ku khabarkan ke pada kalian dosa besar yang paling besar?''kami menjawab,baiklah wahai rasullullah.''beliau bersabda:syirik kepada allah.dan durhaka ke pada kedua orang tua kita''sat itu beliau sedang berbaring,lalu dudukkemudin dia bersabda lagi ketahui lah''begitu pula perkataan palsu dan kesaksian palsu.beliau senantiasa mengulang ulangi sabda nya hingga kami berkata ''andaikan saja beliau diam''(di riwayatkan al bukhary dan muslim). perhatikan bagaimana beliau menyebutkan kedurhakaan kepada kedua orang tua dan tak mau berbuat baik secara berurutan setelah sirik kepada allah orang yang melakukan dosa besar ini tidak akan di lihat allah pada hari kiamat,tidak mendapat kan kemulian ampunan dan rahmat- nya
rasullulah saw bersabda:''tiga orang yang allah tidak memandang mereka pada hari kiamat nanti :orang yang durhaka kepada kedua orang tua,wanita yang menyerupai kaum laki laki,dan laki laki yang menyerupai wanita,tiga orang yang tidak masuk surga:orang yang durhaka kepada orang tua,pembut khamar,dan orang yang mengabarkan,apa yang dia berikan''(ditakhrij ahmad,an-nasa'y dan alhakim)oke itulah beberapa dalil dalil nya dan sabda nabi besar muhammaad saw.                                 jadi wajib bagi kita menghargai kedua orang tua kita,,..
















































         

No comments:

Post a Comment