Monday 30 September 2013

shalat berjamaah

Bismilahirahmanirrahim.
asalamualaikum warahmatullahiwabarakatuh.
          mari kita ketahui sedikit tentang shalat berjamaah,yang sangat besar pahalanya-
di bandingkan dengan shalat sendirian.
         
         shalat berjamah ialah shalat yang di lakukan oleh orang banyak bersama sama-
sekurang kurang nya dua orang ,seorang di antara mereka yang lebih paseh bacaanya dan-
lebih mengerti tentang hukum islam di pilih menjadi imam.
dia berdiri di depan sekali dan lainya berdiri di belakang nya sebagai makmum/pengikut.

            hukum shalat berjamaah.
shalat berjamaah hukumnya sunat mu akad kecuali shalat jamaah shalat jum'at.
pahalanya 27 derajat (kali) di bandingkan dengan shalat sendirian .
           rasulullah saw.bersabda.
dari ibnu 'umar ra. berkata :bahwa rasulullah saw.
telah bersabda:shalat berjamaah lebih utama pahalanya dari pada
shalat sendirian sebanyak dua puluh tujuh derajat kelebihan nya
di baandingkan dengan shalat sendirian (h.r.bukhari dan muslim)
          shalat jama'ah di masjid lebih utama dari pada di lakukan di rumah .
shalat berja'amaah di mesjid lebih utama dari pada di lakukan di rumah kecuali shalat sunat
sabda rasulullah saw.
               dari zaid bin tsabit ra.berkata:bahwa rasulullah saw.
bersabda :shalatlah kamu hai manusia di rumahmumasing masing
sesungguhnya sebaik baik shalat ialah shalat seseorang
di rumahnya kecuali shalatlima waktu'', (h.r. bukhari)
           shalat berjama'ah bagi wanita:
shalat berjama'ah bagi wanita di sunatkan pula tetapi shalat mereka lebih utama
di kerjakan di rumah dari pada di mesjid sesuai dengan sabda 
hadits nabi saw.
           dari ibnu mas'ud bahwa sesungguhnya nabi saw.
telah bersabda:''shalat seorang perempuan di rumahnya-
lebih utama dari pada shalatnya di ruangan(masjid)
dan shalat dalam kamar lebih utama dari pada shalat di
rumah nya.  (hr.abu dawut)
                   
                 jangan lah kamu melarang wanita-wanita itu pergi ke msjid (karena)rumah mereka-
lebih baik untuk mereka (shalat) ''.hr.ahmad dan abu dawut.)
               demikian lah uraian tentang shalat berjamaah
  wasalamualaikum warahmatullahiwabarakatuh.

   

No comments:

Post a Comment